Minggu, 06 November 2016

RAJUNGAN INDRAMAYU

Rajungan adalah nama sekelompok kepiting dari beberapa marga anggota suku Portunidae. Jenis-jenis kepiting ini dapat berenang dan sepenuhnya hidup di laut.
Jenis-jenis

Beberapa jenis rajungan yang biasa didapati dan dijual di sekitar Jakarta, di antaranya:
  1. Portunus pelagicus, rajungan biasa
  2. Portunus sanguinolentus, rajungan bintang
  3. Charybdis feriatus, rajungan karang
  4. Podophthalmus vigil, rajungan angin

Jenis-jenis berikut juga biasa ditangkap dan dikonsumsi, akan tetapi jarang dijumpai di pasar:
  1. Charybdis callanassa
  2. Charybdis lucifera
  3. Charybdis natator, rajungan batik
  4. Charybdis tunicata
  5. Thalamita crenata, rajungan hijau
  6. Thalamita danae, rajungan hijau
  7. Thalamita puguna
  8. Thalamita spimmata